Lapas Singkawang Ikuti Pendampingan Pemantauan Mutu Fasilitas Kesehatan

    Lapas Singkawang Ikuti Pendampingan Pemantauan Mutu Fasilitas Kesehatan
    Lapas Singkawang Ikuti Pendampingan Pemantauan Mutu Fasilitas Kesehatan

    Singkawang - Lapas Singkawang Ikuti Pendampingan Petunjuk Pengisian Indikator Nasional Mutu di aula Dinas Kesehatan Kota Singkawang.Kamis(09/02/2023).

    Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka untuk memberikan peningkatan kepada Fasilitas Layanan Kesehatan sehingga dapat melakukan pengukuran indikator mutu di tempatnya masing-masing.  

    Indikator Nasional Mutu Pelayanan Kesehatan yang selanjutnya disebut Indikator Mutu adalah tolak ukur yang digunakan untuk menilai tingkat capaian target mulu pelayanan kesehatan termasuk salah satunya di Klinik milik Lapas Singkawang.


    Diharapkan Klinik Lapas Singkawang dapat memiliki pelayanan kesehatan yang bermutu dan mampu memberikan pelayanan yang berkualitas sesuai standar.

    lapas singkawan kemenkumham ri kalbar lapas kesehatan
    Bukhory

    Bukhory

    Artikel Berikutnya

    Lapas Singkawang Bentuk LPK Berikan Pelatihan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags